Aksi Long March Warga Subang Untuk Palestina

Tak Berkategori

Agus juga mengajak agar umat muslim khususnya warga subang ikut berdo’a demi keselamatan warga palestina, yang kendatinya israel segera menarik mundur tentara pasukannya dari masjid al aqsha. Selain melakukan long march mereka juga melakukan penggalangan dana yang nantinya akan dikirimkan ke Palestina.

“Sepanjang jalan yang kami lalui, kami juga melakukan penggalangan dana untuk palestina,dimana nanti akan dikirim ke palestina. Aksi ini melibatkan sekitar 2000 orang sebagai tanda solidaritas kemanusiaan untuk palestina,” kata koodinator aksi ahmad dani.

(Rma/Red)

 

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *