Tiga Perwira Tinggi Polri Ikut Pilkada Sudah Diganti

Tak Berkategori

Min.co.id– Tiga perwira tinggi Polri mengajukan pengunduran diri dari jabatanya terkait pencalonannya di pilkada serentak 2018.

ketiga perwira tinggi itu ,Irjen Murad Ismail (kepala Korp Brimob) yang di usung PDIP dan Nasdem dicalonkan sebagai calon gubernur Maluku,Irjen Anton Charliyan (Wakalemdiklat) yang maju diusung PDIP sebagai calon wakil gubernur Jawa Barat,Irjen Safaruddin (Kapolda Kaltim) di usung PDIP yang maju sebagai Gubernur Kalimantan Timur.

Wakapolri Komjen Syafruddin membenarkan itu,”Sudah mengajukan Pengunduran diri dan sudah Di ganti,” Katanya di Kantor Wakil Presiden  jalan Merdeka Utara,Jakarta Pusat.

Kepadanya ,Syafruddin Berpesan agar tak menyeret anggota polri yang ada di daerah itu untuk berpolitik Praktis,Polri harus Netral.

“Sebagai Teman kita support, kita ucapkan selamat, Tapi institusi tidak boleh di seret dalam politik praktis”,katanya.(rd)

 

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *